Jumat, 10 Januari 2014

Microsoft Excel

Microsoft Excel adalah program kedua yang mandasar dalam suatu computer setelah Microsoft Word, keduanya saling berkaitan dalam kehidupan sehari-hari. Banyak para akutan yang mengerti dan bisa mengoprasikan program ini tapi bukan hanya seorang akuntan saja yang bisa anak smp pun juga bisa mengoprasikan program ini, karena dibangku smp kita telah mempelajari tentang Microsoft Excel.
Microsoft Excel sangat berguna untuk masalah-masalah keuangan bahkan utang piutang pun juga bisa dicatat dalam program ini. Para ahli computer menciptakannya untuk mempermudah kita dalam keuangan dalam kehidupan kita.
Manfaat Microsoft Excel :
a. Memudahkan kita menganalisa data dalam bentuk tabel dan juga grafik
b. Ketersediaan formula yang banyak sehingga memudahkan kita untuk membuat suatu rumus yang sulit dan variatif
c. Memudahkan menganalisa kesalahan rumus di tiap tahap perhitungan pada rumus yang panjang dengan fasilitas trace error
d. Memudahkan kita untuk memilah - milah data dengan fasilitas yang ada di program Ms. Excel yaitu Auto Filter
e. Memungkinkan kita untuk mengurutkan data berdasarkan empat kriteria sekaligus Bahkan lebih

referensi :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar